Sebelumnya kita telah membahas mengenai Membuat Readmore, namun halaman blog diloading ulang. Sedangkan pada saat jaringan internet lambat atau kebanyakan pernak-pernik kode script dalam blog akan menyebabkan waktu yang dibutuhkan untuk loading lumayan lama. Tentu hal tersebut berpengaruh pada kenyamanan pengunjung dalam me-eksplorasi posting blog kamu. Nah, trik blogger berikut adalah bagaimana readmore tidak perlu melakukan loading ulang ketika di klik. Dengan kata lain, kamu hanya menyembunyikan posting berikutnya di bawah tulisan readmore.
Kalau kamu berminat, mari bersama-sama kita mengulas readmore tanpa loading halaman blog. Adapun langkah-langkahnya adalah sebagai berikut :
- Login dulu ke account blogger kamu.
- Pilih tab Tata Letak --> Edit HTML --> centang "Expand Template Widget".
Sebelum melakukan edit template, sebaiknya simpan dulu template kamu yang ada dengan meng-klik tulisan Download Template Lengkap. Kemudian simpan dalam harddisk atau media penyimpanan lainnya, sehingga jika terjadi hal-hal yang tidak diinginkan kamu sudah memiliki back-up untuk mengembalikannya seperti semula.
- Copy kode berikut :
<script src='http://blogoptimization.googlecode.com/files/Readmore_unloaded_page.js ' type='text/javascript'/>
Kalau kamu mempunyai situs penyimpanan file "readmore.js" sendiri, silakan ganti kode yang berwarna merah dengan alamat penyimpanan file kamu tersebut.
- Paste kodenya, di atas kode
</head>
- Cari kode di bawah ini :
<div class='post-header-line-1'/><div class='post-body entry-content'>
Tips : Kalau susah mencarinya, coba tekan tombol F3 di keyboard. Maka akan muncul menu toolbar pencarian di bawah browser (Firefox), sehingga kamu tinggal memasukkan kata yang ingin dicari.
- Ganti semua kode yang berwarna merah dengan kode berikut :
<div class='post-body entry-content' expr:id='"post-" + data:post.id'> <b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
- Di bawah kode tersebut terdapat kode
<p><data:post.body/></p>
atau kode sejenisnya, seperti :<data:post.body/>
Atau jika kamu telah memodifikasi seperti pada readmore sebelumnya jadi seperti ini :
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'> <style>.fullpost{display:inline;}</style> <p><data:post.body/></p> <b:else/> <style>.fullpost{display:none;}</style> <p><data:post.body/> <a expr:href='data:post.url'><strong>Readmore...</strong></a></p> </b:if>
Ganti dulu semua modifikasi readmore (warna merah) sebelumnya dengan kode :
<p><data:post.body/></p>
- Selanjutnya tambahkan kode berikut di bawah kode
<p><data:post.body/></p>
<b:else/> <style>#fullpost {display:none;}</style> <p><data:post.body/></p> <span id='showlink'> <p><a expr:onclick='"javascript:showFull(\"post-" + data:post.id + "\");"' href='javascript:void(0);'>[+/-] Readmore... </a></p> </span> <span id='hidelink' style='display:none'> <p><a expr:onclick='"javascript:hideFull(\"post-" + data:post.id + "\");"' href='javascript:void(0);'>[+/-] Hide Reedmore... </a></p> </span> <script type='text/javascript'>checkFull("post-" + "<data:post.id/>")</script> </b:if>
- Jadi seluruh kodenya akan menjadi seperti berikut :
<div class='post-header-line-1'/> <div class='post-body entry-content' expr:id='"post-" + data:post.id'> <b:if cond='data:blog.pageType == "item"'> <p><data:post.body/></p> <b:else/> <style>#fullpost {display:none;}</style> <p><data:post.body/></p> <span id='showlink'> <p><a expr:onclick='"javascript:showFull(\"post-" + data:post.id + "\");"' href='javascript:void(0);'>[+/-] Readmore... </a></p> </span> <span id='hidelink' style='display:none'> <p><a expr:onclick='"javascript:hideFull(\"post-" + data:post.id + "\");"' href='javascript:void(0);'>[+/-] Hide Readmore... </a></p> </span> <script type='text/javascript'>checkFull("post-" + "<data:post.id/>")</script> </b:if>
Arti kode HTML di atas adalah menyembunyikan posting setelah kode <div id="fullpost">
(</div>
(
- Untuk kode yang berwarna hijau dapat kamu ganti dengan kata yang kamu kehendaki, seperti ; Selengkapnya... dan Ringkasan..., Baca Lanjutannya... dan Post Singkat..., serta kata-kata lainnya.
- Jangan lupa disimpan
Sekarang Klik tab Pengaturan --> Format
Di layar paling bawah, ada text area kosong disamping tulisan "Template Posting", isi area kosong tersebut dengan kode di bawah ini :
<span id="fullpost"> </span>
Jika blog kamu masih menyimpan residu trik blogger membuat readmore sebelumnya, maka kotak area template posting berisi kode seperti berikut :
<spanclass ="fullpost"></span>
Ganti kode yang berwarna merah "
<spanid ="fullpost"> </span>
Simpan pengaturan format
Selamat membuat readmore tanpa loading halaman blog...
gak bisa pren..?? error xml gitu?
BalasHapuserror xml bisa disebabkan "error kode" atau "connect ke blogger.com ada gangguan". Tapi kalau loading ke blogger.com cepat berarti kita hilangkan bahwa "connect ke blogger.com ada gangguan".
BalasHapusCoba sekarang pakai kode contoh untuk kode script-nya :
<script src='http://www.geocities.com/asmara.4477/readmore.js'
type='text/javascript'/>
To ve : posting telah OB update dan thanks atas koreksinya ;;)
BalasHapusyang ini gag jadi lagi bossss.....
BalasHapusto chibuy : OB sudah lihat blog "Blog kita semua". Triknya udah bener, tapi tinggal penempatan kode pemenggalannya saja lagi yang diatur. Kalau ingin melihat contoh coba buka posting OB tentang "Membuat Readmore"
BalasHapustrims bos buat tutornya
BalasHapustak coba dulu
n semoga sukses selalu
Bro.. Emg tulisan "readmore" nya itu isa diatur ya ? Misalnya mau taruh dibawahnya kalimat apa ato taruh dibawahnya foto gitu. Bingung duehhh....
BalasHapusTd aku ada coba yg "otomatis readmore" , tp ya ga ngerti caranya ngatur tempat readmore.
Lo , kok gambar gw cm tanda tanya ? perasaan dah diubah jg td wkt nyoba avatar komentar.
BalasHapusto Nama Tampilan Blog: Khusus "otomatis readmore" penempatan readmore ngga bisa diatur, karena udah otomatis. Kalau yg bisa diatur coba baca posting OB yg lain berkenaan dengan readmore.
BalasHapusKlo gambarnya masih "?", jawabannya sama dengan pertanyaan edwin dalam posting pasang avatar mybloglog. Singkatnya daftarkan ID profile blog "Judul Blog" dulu di service MyBlogLog
Lebih cepat di coba, lebih baik
BalasHapusSaya udah coba dan ternyata bisa, cuma permasalahannya kok komennya ga muncul???? gimana dong baiknya:)
BalasHapusdicoba dulu ah..
BalasHapusaku coba ah, membuat readmore di blogspot2 ku. hehe.. btw thanks infonya ya mas
BalasHapusak cuba ahhhh
BalasHapusMo coba trik ini..soalnya blog saya kalau pake readmore yang dari blogspot hasilnya malah ancur :((
BalasHapusnumpang tanya ? seteleah buat menu seperti pnyanya Mas OB,Trus caranya memposting artikel gimana? agar nyambung dg kolom-kolom menu yg di buat tdi..
BalasHapusthanks,
udah di coba sob, tapi readmorenya gak berfungsi... btw kok sobat gak pake juga di blog sobat?
BalasHapusBos OB, ane dah coba tuh buat readmore, tapi ko ga berfungsi yah, tolong dijelasin cara postingya sekalian.., soalnya masih baru neh diblog.. terima kasih ya Boss..
BalasHapusbos tetep ga bisa dibuka / berfungsi read morenya.
BalasHapusini dia kode readmore blogs saya.
nah bos gimana tuk mengakalinya, terima kasih. kalo bisa kirim ke email saya albarjoi21@gmail.com
berkunjung kembali
BalasHapusga bsa friends...
BalasHapusga mau jalan alias tidak terjadi apa"...
kayak gini hasilnya:
http://ramayulaziale.blogspot.com/
Thanks infonya bos..aku udah coba di blogku tapi kok malah gak muncul ya.. malah artikelnya gak mau muncul..
BalasHapusmanatab sob
BalasHapussiiip, makasih tutorialnya...
BalasHapusmakasih infonya om
BalasHapustrik yang sangat bermanfaat
BalasHapusnice info langsung praktek
BalasHapusoke , nanti di coba gan
BalasHapuspunyaku Gk ada kode itu ??
BalasHapusyang ( div )
bagaimana??
mohon bantuannya??
salam kenal...